Songtexte.com Drucklogo

Selamanya Untukku Songtext
von Memes

Selamanya Untukku Songtext

Izinkan diriku menyentuh hatimu
Biarkan hatiku menyapa cintamu
Ingin kusibak tiraimu
Palingkan hatimu hanya padaku

Eratkan pelukmu
Dekap hanya aku
′Kan kau dengar suara cinta
Dari hati putih suci cinta ini

Hanya dirimu (dirimu)
Di hatiku
Tiada dua untukku
Hanya cintamu (cintamu)
Di mimpiku
Selamanya untukku


Kulelapkan diriku
Di damai kasihmu
Hanya satu cinta untukku
Tak ingin dirimu duakan aku, oh

Hanya dirimu (dirimu)
Di hatiku
Tiada dua untukku
Hanya cintamu (cintamu)
Di mimpiku
Selamanya untukku

Oh, hanya cintamu
Di mimpiku
Selamanya untukku

Hanya dirimu
Untukku
Hanya cintamu
Selamanya untukku

Songtext kommentieren

Log dich ein um einen Eintrag zu schreiben.
Schreibe den ersten Kommentar!

Quiz
Welche Band singt das Lied „Das Beste“?

Fans

»Selamanya Untukku« gefällt bisher niemandem.